Selasa, 17 Januari 2017

KONFIGURASI DASAR MIKROTIK

KONFIGURASI DASAR MIKROTIK
Hasil gambar untuk mikrotik



What is a mikrotik?
MikroTikls SIA, yang dikenal secara internasional sebagai MikroTik, adalah Latvia produsen jaringan komputer peralatan. Ini menjual nirkabel produk dan router . Perusahaan ini didirikan pada tahun 1996, dengan maksud untuk menjual di pasar teknologi nirkabel berkembang. Pada tahun 2015, perusahaan memiliki lebih dari 160 karyawan. 



LANGKAH-LANGKAH KONFIGURASI :
 

Untuk pengguna Linux silahkan diinstall aplikasi Wine & downloads juga Winbox.
“Pastikan sebelumnya kita telah membuat topologi dan perencanaan jaringan sesuai kebutuhan” 


1. Konfigurasi IP laptop sesuaikan 1 subnet dg IP Default Mikrotik : 192.168.88.1
 

2. Buka aplikasi Winbox >> lakukan Neighbour (klik kotak) >> lakukan koneksi melalui MAC Address >> Connect. Dengan Username : admin password : [kosong].

3. Setelah Winbox terbuka >> Remove Default Configuration >> tunggu sampai disconect.
 

4. Buka kembali Winbox anda, beri nama identitas
 

5. Mikrotik anda : System >> Identify >> rubah namaMikrotik, misal : Mikrotik-GW1-SMKAnu.
 

6. Berikan identitas nama pada masing-masing interface : Interfaces >> klik/sorot pada tiap interface berikan Nama Interface pd Comment (tekan tombol C).
 

7. Alokasikan IP Address : IP >> Adresses >>(+) berikan IP pada masing-masing interfaces.


8. Berikan DNS : IP >> DNS >> Server 202.134.0.10, 202.134.1.155 dst >> beri tanda centang 'Allow Remote Request'
 


9. Melakukan koneksi ke Eth yang mengarah ke internet (WAN) :
• IP Dynamic : IP >> DHCP Client >> (+) >> OK
 

• IP Static : berikan IP Adress pada interfaces yang diberikan oleh ISP misal :   192.168.12.12/24. kemudian berikan gateway dari ISP : 192.168.12.1 pada IP      Routes : 0.0.0.0/0 dg gateway tsb.
 

• Koneksi melalui Speedy, pastikan Modem sudah disetting “Bridge” : Interfaces >> (+) >> PPPoE Client >> pilih ke interface yang mengarah ke modem internet Speedy >> tab Diap-Up >> isi sesuai Username & Password yang diberikan oleh Telkom.
 

10. Atur Firewall NAT agar masing-masing klient dapat terhubung ke internet : IP >> Firewall >> NAT >> (+) >> General >> Chain : Src-nat >> Out Interfaces. sesuaikan Eth yang mengarah ke internet >> Action : masquerade >> OK.
 




11.Lakukan setting DHCP Server pada masing-masing interfaces sesuai yang dibutuhkan : IP >> DHCP Server >> DHCP SetUp >> Next..... Done >> OK.
 

12.selesai.

 ~~~~~~~~~~~~~~SELAMAT MENCOBA ~~~~~~~~~~~~~~

Related Posts:

  • AUTOMATIC IP SUBNETTING  Automatic IP Subnetting #PENGERTIAN SUBNETING Subnetting adlah proses memecah suatu IP jaringan ke sub jaringan yang lebih kecil disebut "subnet". Setiap subnet deskripsi non-fisik (atau ID) untuk jaringan -s… Read More
  • CONFIGURASI VPN DI MIKROTIK CONFIGURASI VPN DI MIKROTIK #PENGERTIAN Sebuah VPN atau Virtual Private Network, adalah cara menghubungkan komputer ke remote jaringan . Kebanyakan orang menggunakan komputer terhubung ke World Wide Web menggunakan… Read More
  • MEMBUAT HOTSPOT DI MIKROTIK MEMBUAT HOTSPOT DI MIKROTIK #PENGERTIAN   Sebuah hotspot adalah lokasi fisik di mana orang dapat memperoleh akses Internet , biasanya menggunakan Wi-Fi teknologi, melalui jaringan area lokal nirkabel (WLAN) me… Read More
  • CONFIGURASI TRANSPARENT PROXY DI MIKROTIK  CONFIGURASI TRANSPARENT PROXY DI MIKROTIK #PENGERTIAN Transparent Proxy adalah sebuah konsep dimana proxy dibuat transparan dari sisi user. Hal ini sangat penting karena disisi web browser user tidak perlu me… Read More
  • KONFIGURASI DASAR MIKROTIK KONFIGURASI DASAR MIKROTIK What is a mikrotik? MikroTikls SIA, yang dikenal secara internasional sebagai MikroTik, adalah Latvia produsen jaringan komputer peralatan. Ini menjual nirkabel produk dan router . Per… Read More

0 komentar: